Liga Spanyol
KLASEMEN Liga Spanyol La Liga Senin (7/10): Real Madrid & Barcelona Menang Telak, Atletico Tersalip
Nasib kurang beruntung justru dialami oleh Atletico Madrid yang harus tertahan lajunya setelah ditahan imbang oleh Valladolid dengan skor 0-0.
KLASEMEN Liga Spanyol La Liga Senin (7/10): Real Madrid & Barcelona Menang Telak, Atletico Tersalip
LIGA SPANYOL - Real Madrid dan Barcelona yang bertindak sebagai tuan rumah berhasil meraih kemenangan besar atas lawan-lawannya dalam lanjutan pekan kedelapan Liga Spanyol 2019.
Los Blancos, julukan Real Madrid berhasil mengandaskan perlawanan Granada dengan skor 4-2 di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu (5/10/2019).
Lalu, Barcelona juga meraih kemenangan telak atas Sevilla dengan skor 4-0 dalam laga yang dihelat di Stadion Camp Nou, Senin (7/10/2019) dinihari.
Nasib kurang beruntung justru dialami oleh Atletico Madrid yang harus tertahan lajunya setelah ditahan imbang oleh Valladolid dengan skor 0-0.
Dalam laga lainnya Villareal justru harus dipaksa mengakui keunggulan Osasuna dengan skor 2-1.
Baca: KLASEMEN Liga Spanyol Terbaru : Menang Besar, Real Madrid di Puncak La Liga, Barcelona Tertinggal
Valencia yang bertindak sebagai tuan rumah justru berhasil meraih tiga poin saat menjamu tamunya, Alaves.
Sedangkan, Real Sociedad yang bermain di kandang harus dipermalukan oleh Getafe dengan skor 1-2 untuk keunggulan tim tamu.
Kemenangan Barcelona atas Sevilla dengan skor 4-0 pada Senin (7/10/2019) dinihari harus diwarnai dua kartu merah untuk Blaugrana.
Pertandingan antara Barcelona vs Sevilla dalam lanjutan pekan kedelapan Liga Spanyol 2019 digelar di Stadion Nou Camp.
UPDATE SKOR Hasil Huesca vs Real Madrid - Los Blancos Hampir Dihukum karena Kesalahan, Skor 0-0 |
![]() |
---|
HASIL dan Klasemen Liga Spanyol Terbaru - Menang, Barcelona Gusur Real Madrid Atletico Madrid Kokoh |
![]() |
---|
UPDATE Skor Hasil Barcelona vs Bilbao - Gol Messi Disamakan Gol Bunuh Diri Alba, Griezmann Penentu? |
![]() |
---|
UPDATE KLASEMEN Liga Spanyol - Ditekuk Levante, Real Madrid Terancam Disalip Barcelona |
![]() |
---|
UPDATE Hasil Real Madrid vs Levante Liga Spanyol - Main 10 Orang Sejak Menit 9, Los Blancos Ditahan |
![]() |
---|