Anak-anak di Pontianak Wajib Pakai Helm Children SNI

Edi mengajak para orang tua sejak dini mengenalkan kepada anak-anaknya akan pentingnya menggunakan helm.

Penulis: Hamdan Darsani | Editor: Didit Widodo
TRIBUNPONTIANAK/ISTIMEWA
Satlantas dan Pemkot Pontianak Luncurkan Helm Children SNI 

Pihaknya didukung sponsor menyediakan 150 helm anak-anak secara gratis untuk dibagikan kepada siswa sekolah.

Kegiatan ini merupakan sinergi antara Pemerintah Kota Pontianak didukung sponsor dalam rangka HUT RI ke-74, Hari Anak Nasional dan HUT Lantas yang nantinya jatuh pada tanggal 22 September 2019 mendatang. "Rangkaian kegiatan secara sinergis sudah kami lakukan salah satunya launching Helm Children. 150 helm yang dibagikan kepada siswa-siswi sekolah," pungkasnya.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved