Kasus Pidana Umum Mendominasi Warga Binaan Pemasyarakatan di Rutan Sanggau
Kepala Rutan Klas II B Sanggau, Isnawan menyampaikan, sebanyak 418 jumlah tahanan yang ada di Rutan Klas II B Sanggau dari kapasitas Rutan
Penulis: Hendri Chornelius | Editor: Madrosid
Kasus Pidana Umum Mendominasi Warga Binaan Pemasyarakatan di Rutan Sanggau
SANGGAU - Kepala Rutan Klas II B Sanggau, Isnawan menyampaikan, sebanyak 418 jumlah tahanan yang ada di Rutan Klas II B Sanggau dari kapasitas Rutan sebanyak 211 orang.
“Narapidana berjumlah 284 orang, tahanan berjumlah 134 orang dengan jumlah keseluruhan 418 orang, ”katanya, Minggu (28/7/2019).
Baca: Kurangi Sampah Plastik, Bupati Citra Ajak Warga Tak Konsumsi Air Mineral Kemasan
Baca: Halal Bihalal dan Pelantikan Pengurus Cabang PMII Kota Pontianak, Jaga Silaturahmi Anggota
Baca: Klasemen ICC 2019: Benfica dan Man Utd Ancaman Arsenal, Inter Papan Bawah, Milan Penentu Calon Juara
Berdasarkan kriteria kasus, lanjutnya, Pidana umum sebanyak 213 orang, narkoba sebanyak 205 orang. “Situasi di Rutan Klas II B Sanggau Sanggau dalam keadaan aman, bersih dan kondusif, ”ujarnya.