NN Fokus Perbaiki Kelemahan Tim

Kalau ini mereka tak akan mudah menyia nyiakan untuk meraih gelar juara bahkan mengawinkan piala baik sektor putra dan putri

Penulis: Zulkifli | Editor: Dhita Mutiasari
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ZULKIFLI
Tim-tim handal berebut tiket semifinal yang akan di pertandingkan di lapangan bola voli Disperindag Provinsi Kalbar Sabtu (22/12/2108) 

Laporan Wartawan Tribun Pontianak Zulkifli

TRIBUN PONTIANAK.CO.ID,PONTIANAK - Pelatih tim voli putri NN Arya Saputra mengatakan jelang babak final, para pemain tetap melakukan latihan. Ia mengakui lawan, yakni Borneo bukan tim sembarangan sehingga pemain tetap butuh persiapan.

Baca: Pelatih Borneo Sadari Tak Mudah Taklukan NN

Baca: Kapten Borneo Antisipasi Kelebihan Tim Lawan

"Latihan fokus memperbaiki apa yang menjadi kelemahan tim ," katanya kepada Tribun Selasa (25/12/2018)

Dia mengatakan, peluang juara kedua tim baik Borneo maupun NN tetap sama sama terbuka. Bahkan menurutnya Borneo cukup diunggulkan, meski menurutnya masih ada celah untuk mengalahkan meraka.

"Kalau kita tetap fokus pertahanan," ujarnya

NN sendiri tampil dengan skuad binaan mereka.

Kalau  ini mereka tak akan mudah menyia nyiakan untuk meraih gelar juara bahkan mengawinkan piala baik sektor putra dan putri yang sama sama melaju kefinal. 

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved