Imunisasi MR di Puskesmas Gratis
Sehingga, apabila tidak melalu sekolah maka bisa dilakukan di berbagai fasilitas kesehatan seperti Puskesmas maupun Rumah Sakit.
Penulis: Rizki Fadriani | Editor: Dhita Mutiasari
Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Bella
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Bun, kemarin waktu ada imunisasi MR di sekolah anak saya sedang flu, sehingga tidak diimunisasi dan disarankan untuk melakukan imunisasi di Puskesmas atau Rumah Sakit. Kalau seperti itu, apakah bayar atau tetap gratis? Terima kasih sebelumnya.
08965242xxxx
Baca: Capaian Rendah, Sosialisasi Campak dan Rubella Diperpanjang
Baca: Sosialisasi Imunisasi Campak dan Rubella Diperpanjang
Terima kasih juga sudah bertanya, memang untuk kondisi tertentu misalnya sedang demam atau flu imunisasi pada anak harus ditunda sampai anak kembali pulih dan siap menerima imunisasi.
Sehingga, apabila tidak melalu sekolah maka bisa dilakukan di berbagai fasilitas kesehatan seperti Puskesmas maupun Rumah Sakit.
Sama seperti imunisasi di sekolah, baik di puskesmas maupun RS imunisasi diberikan secara gratis selama masa kampanye hingga akhir Desember 2018.
Sidiq Handanu
Kepala Dinas Kesehatan Kota Pontianak
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/vaksin-measles-dan-rubella-mr_20180802_105237.jpg)