Liga Inggris
Jadwal Liga Inggris (Premier League) 2018-2019
Jadwal Liga Inggris (Premier League) 2018-2019Arsenal vs Manchester City bakal menjadi laga pembuka, Sabtu (11/8/2018).
Penulis: Nasaruddin | Editor: Nasaruddin
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Jadwal kompetisi Liga Inggris 2018-2019 sudah resmi diumumkan.
Liga Inggris musim 2018-2019 akan dimulai pada Jumat (10/8/2018).
Laga Manchester United vs Leicester City sebagai partai pembuka, Sabtu (11/8/2018) pukul 01.30 WIB.
Di hari kedua, Arsenal bakal melawan juara bertahan Manchester City. Berikut jadwal sementara Liga Inggris.
Liga Inggris, Premier League akan segera tayang di stasiun TV RCTI.
Tidak hanya Liga Inggris, RCTI juga telah memastikan akan menayangkan Liga Champions musim 2018-2019.
"RCTI resmi memiliki hak siar Liga Champions dan Liga Europa untuk tiga tahun ke depan," kata Untung Pranoto, VP Production RCTI, seperti dikutip dari BolaSport.com.
Sebelumnya, akun official Instagram RCTI sport telah mengunggah video singkat yang diiringi lagu Liga Champions.
Pada ketertangan dituliskan "COMING SOON @championsleague di #RCTISPORTS".
Melalui @rctisports, RCTI sudah dipastikan sebagai pemegang hak siar Liga Inggris.
"WE'RE BACK @premierleague on #RCTISPORTS #PremierLeagueRCTI," tulisnya pada keterangan foto tersebut.
Berikut jadwal siaran langsung Liga Inggris Matchweek 1, 11 Agustus 2018 (jadwal bisa berubah sewaktu-waktu):
Sementara itu, Liga Champions musim 2018-2019 sendiri saat ini sedang berada pada fase babak kualifikasi pertama.
Leg pertama berlangsung pada 10-11 Juli 2017, sementara leg kedua pada 17-18 Juli 2018.
Jika sesuai jadwal, siaran langsung Liga Champions akan dimulai 18 September 2018 mendatang.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/jadwal-liga-inggris_20180724_172730.jpg)