Keren! Polisi di Ketapang Bantu Mengajar di Sekolah
Bhabinkamtibmas juga dituntut handal dalam segala bidang termasuk mengajar.
Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Subandi
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, KETAPANG - Selain tugasnya sebagai penyuluh keamanan dan ketertiban di desa. Bhabinkamtibmas juga dituntut handal dalam segala bidang termasuk mengajar.
Seperti yang dilakukan Babinkamtibmas Polsek Kendawangan Bripka Mulyono. Ia juga mengajar di Sekolah Dasar Negeri 04 Desa Air Hitam Kecamatan Kendawangan.
Baca: Kapolda Pantau Langsung Debat Publik
Tindakan itu muncul saat Bripka Mulyono mengetahui kalau di Sekolah itu masih kekurangan Tenaga Pengajar. Sebab itu ia berinisiatif untuk membantu mengajar murid-murid di sekolah tersebut.
“Dengan adanya kami mengajar disekolah tersebut akan lebih dekat lagi dengan masyarakat," kata Bripka Mulyono melalui rilis Brigadir Hariansyah Staf Subbag Humas Polres Ketapang kepada Tribun di Ketapang, Minggu (8/4/2018).
"Terutama siswa dan siswi atau anak-muda yang ada ditempat kami bertugas ini. Sehingga nantinya kami sebagai polisi akan dicintai dan disenangi oleh masyarakat," lanjutnya.
DZIKIR Sekaligus DOA Sesudah Sholat Tahajud Sendirian di Rumah, Pahala Besar Banyak Keutamaan |
![]() |
---|
Mantan Pimpinan Demokrat di Kalbar Dukung Pelaksanaan KLB Versi Deli Serdang |
![]() |
---|
SBY ANGKAT BICARA - Saya Memohon Ampunan pada Kehadirat Allah SWT atas Kesalahan Saya Itu |
![]() |
---|
MOELDOKO ANGKAT BICARA Tak Lagi Lewat Telepon! Sebut Semua Lahir dari Sebuah Keyakinan |
![]() |
---|
UPDATE HASIL Timnas U 23 vs Persikabo - Garuda Muda Dikejutkan 4 Peluang Emas Lawan di Menit Awal |
![]() |
---|