Saham Rekomendasi Pada Selasa (20/12/2016)
"Hutang luar negeri pada Oktober 2016 tumbuh melambat 6,7% YoY vs September-16: 7,8% YoY. TrdBuy, TLKM, ASII, WSKT,"ujar Therian.
Penulis: Tri Pandito Wibowo | Editor: Mirna Tribun
Laporan Wartawati Tribun Pontianak, Maskartini
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Panin Sekuritas merilis wall street ditutup menguat, S&P 500 +0,20%, DJIA +0,20%, Nasdaq +0,37%, Jennet Yellen mengatakan lapangan pekerjaan US saat ini berada dalam kondisi terkuat dalam dekade terakhir.
Branch Manager Panin Sekuritas Pontianak, Theryan Perry mengatakan bursa Eropa ditutup menguat, DAX +0,20%, FTSE +0,08%, CAC -0,22%, hari ini juga terdapat insiden penembakan di Swiss dan aksi terorisme di Jerman dan Turki yang mungkin mempengaruhi sentimen di pasar.
Bursa Asia dibuka mixed: Nikkei -0,02%, Kospi +0,21%, ASX +0,55%, BOJ akan mengumumkan suku bunga acuan Jepang hari ini.
"IHSG pada perdagangan hari Jumat ditutup melemah di level 5.192 (-0,76%), Hutang luar negeri pada Oktober 2016 tumbuh melambat 6,7% YoY vs September-16: 7,8% YoY. TrdBuy, TLKM, ASII, WSKT,"ujar Therian.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/therian-perry_20161109_111653.jpg)