Samsat Keliling Tutup Jam Berapa?
Samsat keliling itu tutup jam berapa? Masak saya jam 1 siang sudah tutup.
Penulis: Hamdan Darsani | Editor: Jamadin
Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Hamdan Darsani
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Bun mau nanya nih, Samsat keliling itu tutup jam berapa? Masak saya jam 1 siang sudah tutup.
081521625xxx
Senin-Kamis Tutup Pukul 14.00
Terimakasih atas pertanyaannya. Berikut ini jadwal Samsat keliling UPPD Pontianak wilayah I:
I. Tempat Pelayanan
1. Senin:
-Pasar Teratai Jeruju
-Jl. Merdeka Timur
(Depan SPBU)
2. Selasa:
-Pasar Dahlia (S. Jawi)
-Depan Ramayana Mall
3. Rabu:
-Bundaran Kota Baru
-Alun-Alun Kapuas
4. Kamis:
-Pontianak Mall
(Jl. Tengku Umar)
-Simpang Purnama
Parit Tokaya
5. Jum'at:
-Depan Kantor
Dispenda Prov. Kalbar
6. Sabtu:
-Pasar Flamboyan
II. Waktu Pelayanan
1. Senin -Kamis:
Pukul 09.00 -14.00 WIB
2. Jum'at:
Pukul 09.00 -11.00 WIB
3. Sabtu:
Pukul 09.00 -13.00 WIB
Demikian diinformasikan, semoga bermanfaat
Suherman
Kepala UPPD Pontianak Wilayah 1 Dispenda Provinsi Kalbar
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/wenny-26_20160728_143302.jpg)