Telepon Gangguan PLN Tak Ditanggapi

Terima kasih atas laporannya. Mohon maaf sebelumnya atas ketidaknyamanan layanan kami.

Penulis: Zulfikri | Editor: Arief

Selamat sore, Bun. Saya ada masalah dengan listrik di ruko. Saya sudah telepon ke PLN layanan gangguan tapi tidak diangkat. Bagaimana sebaiknya.
081345234xxx

Silakan Hubungi 0561-123

Terima kasih atas laporannya. Mohon maaf sebelumnya atas ketidaknyamanan layanan kami.

Perlu kami sampaikan bahwa sejak beberapa tahun terakhir semua layanan informasi dikelola secara terpusat pada Contact Center PLN termasuk untuk pengaduan gangguan dan keluhan di nomor (0561-123). Hal ini untuk memudahkan monitoring dan evaluasi.

Selain itu bisa juga melaporkan keluhan di website www.pln.co.id.
Demikian yang dapat kami sampaikan.

Hitler Saut Parulian Toga Torop
Manager Area PT PLN (Persero) Kota Pontianak

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved