Katakan Cinta Lewat Musik

Ada teman kita yang nembak ceweknya lewat lagu yang dinyanyikannya. Sambil main gitar ia menembak ceweknya,

Penulis: Mirna | Editor: Jamadin
zoom-inlihat foto Katakan Cinta Lewat Musik
net
Ilustrasi
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Kepandaian Luthf dan Edwin bernyanyi tak hanya dijadikan sebagai ajang hiburan, tapi juga sebagai senjata untuk memikat cewek pujaannya. Baginya berekpresikan musik meberitahukan kepada lawan jenis yang diincarnya sebagai tanda cowok romantis.

"Ada teman kita yang nembak ceweknya lewat lagu yang dinyanyikannya. Sambil main gitar ia menembak ceweknya," cerita Luthfy yang menceritakan kepada Tribunpontianak.co.id, Kamis.

Tak jauh berbeda dengan bagi mereka yang sudah mempunyai cewek. Jika ngapel sang cewek, biasa nyanyikan lagu spesial dipersembahkan sebagai tanda kasih dan sayangnya.

"Demi sang pacar tercinta, saya spesial ciptakan lagu untuknya," tambah Edwin dengan malu-malu.

Suka duka selalu mereka luapkan lewat musik. Jadi tidak hanya lagi bahagia, ketika sedang galau mereka juga kerap melampiaskannya melalui musik.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved