5 Aplikasi Chatting dan Media Sosial Beserta Kelebihan dan Kekurangannya

Aplikasi chatting kayak WhatsApp, Line, BBM, serta aplikasi lainnya pasti udah akrab di kehidupan kamu nih guys

Penulis: Ayu Nadila | Editor: Rizky Zulham
IST
ILUSTRASI 

Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Listya Sekar Siwi

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Aplikasi chatting kayak WhatsApp, Line, BBM, serta aplikasi lainnya pasti udah akrab di kehidupan kamu nih guys.

Aplikasi chatting ini pasti memudahkan kehidupan dalam berkomunikasi dengan teman-teman maupun orang lain misalnya nih.

Kamu butuh sesuatu pasti chatting teman buat minta bantuan atau kamu kangen nih sama gebetan kamu atau pacar kamu yang tinggal di luar kota kamu bisa video call buat lihat wajahnya yang bikin kamu rindu. hihhi.

(Baca: Pasar Jodoh Bisa Beli Istri ini Selalu Ditunggu Setiap Tahun, Sambil Dites atau Sentuh Bagian Ini! )

Nah di antara aplikasi aplikasi chatting ini pasti punya kelebihan dan kekurangannya Terus apa sih kelebihan dan kekurangan aplikasi chatting yang ada saat ini.

1. BlackBerry Messenger

Ilustrasi BlackBerry Messenger
Ilustrasi BlackBerry Messenger (ISTIMEWA)

Aplikasi chatting yang sering disebut BBM ini udah mulai ditinggalkan oleh penggunanya guys. Kebanyakan generasi Mellennial kita gak menggunakan BBM lagi karena banyak pesan spam ataupun broadcast yang memenuhi BBM dan kebanyakan isinya gak penting.

Tapi dibalik itu semua BBM punya kelebihan, yaitu berbagai macam fitur yang bisa kamu gunakan sehari-hari Misalnya nih ada channel di sana dan juga ada iklan serta banyak fitur-fitur lainnya yang bisa kamu gunakan tapi terserah kamu sih suka atau gak semua berada di pilihan di tangan kamu.

2. Line

Line
Line ()

Aplikasi chatting line ini masih banyak digunakan sama teman-teman kita contohnya nih buat berbagi pesan lalu juga ada fitur video call di dalamnya tapi nih akhir-akhir ini terlalu banyak fitur di Line yang agak menjengkelkan misalnya ada relay di sana yang lumayan bikin ganggu dan juga beberapa update-an teman-teman yang biasanya akan berurutan di bagian home.

Terlepas dari itu semua ada fitur menarik yang di Line, fitur ini serupa dengan aplikasi Chat WeChat, yaitu nearme. Orang-orang di luar sana bisa nge-add kamu kalau kamu aktifkan fitur ini. Kamu bisa kenalan dengan orang baru ataupun mencari gebetan sekalipun, asik ya.

3. WhatsApp

whatsapp
whatsapp (telegraph.co.uk)

Kebanyakan yang menggunakan aplikasi chatting Whatsapp ini adalah orang tua, Kenapa? karena fitur dan juga cara menggunakannya yang lebih simpel dan gak ribet. Beberapa kekurangan WhatsApp yaitu gak seperti Line yang punya stiker dan beberapa fitur-fitur menarik di dalamnya.

Tetapi buat kamu yang suka dengan sesuatu yang sederhana dan gak bikin kamu pusing kamu bisa pakai WhatsApp ini untuk ber chating -chating ria dengan orang-orang di luar sana tapi satu lagi yang jadi kelemahannya adalah kamu harus tahu nomor telepon orang tersebut.

Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved